Sabtu, 05 Maret 2016

Contoh Pidato Tentang Teknologi Masa Kini

Assalamualaikum W.W
   
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena kita bisa berkumpul di tempat ini.Saya mengucapkan terima kasih kepada maha siswa yang bisa berkumpul dalam ke adaan sehat walafiat.Maksud saya di sini akan berpidato tentang Teknologi.
    
Teman-teman di Indonesia sudah banyak pabrik yang mengelola barang elektronik.Salah satu daerah yang paling banyak mengelola barang elektronik adalah Jakarta.Barang-barang yang di buat seperti TV,Kipas Angin,Kulkas,dll.Barang-barang tersebut akan di ekspor ke negara lain.Jadi,sekarang kita mudah menemukan barang-barang elektronik.
    
Selain itu,saya akan menjelaskan cara menggunakan barang elektronik dengan baik.Jika kita menyalakan TV tetapi kita tidak munggunakanya maka TV itu akan panas dan rusak.Tidak hanya TV yang rusak listrik juga ikut rusak,karena TV itu tidak di lihat atau di gunakan.Cara menggunakan barang elektronik seperti,kita menghidupkan kipas angin jangan terlalu lama,jika kipas angin itu sudah panas matikanlah kipas angin itu.Sekarang ,kita sudah tau cara menggunakan barang elektronik dengan baik.
    
Di setiap rumah pasti ada barang elektronik,seperti setrika,kipas angin,laptop,dll.Semua barang tersebut harus disimpan di tempatnya masing-masing.Kita harus merawatnya dengan baik walaupun itu hanya benda.Jika kita merawat barang tersebut dengan baik maka benda itu tidak mudah rusak.Jadi,sekarang kita sudah tau bagaimana cara merawat barang elektronik dengan baik.
    
Sekarang,kita sudah tau bagaimana cara menemukan barang-barang elektronik,cara menggunakan barang elektronik dengan baik,dan pentingnya merawat barang elektronik.Saya harapkan kalian semua bisa mengerti bagaimana cara menggunakan dan menjaga barang elektronik .Saya ucapkan terima kasih,bila ada kesalahan dalam kata-kata saya ,saya mohon maaf.Sekian dari saya

Wassalamualaikum W.W.



Alya Rifa Dwi Pangestu
P6 Intelligent

0 komentar

Posting Komentar