Minggu, 06 Maret 2016

Contoh Pidato Tentang Era Globalisasi

Assalamuallaikum w.w,

Salam sejahterabagi semua masyarakat
             
 Seluruh masyarakat yang berada di sini,mari kita mengucapkan syukur atas Ke hadirat Tuhan yang Maha Esa karena atas karunia-Nya kita bias berkumpul di sini dengan keadaan sehat walafiat.Saya mengucapkan terima kasih karena bapak dan ibu sudah hadir di acara ini .Sebagai salah satu siswi,tujuan dan maksud saya berdiri di sini untuk menjelaskan tentang Zaman Modern atau Era Globalisasi.
              
 Zaman Modern adalah zaman berkembangnya alat-alat berteknologi canggih yang telah diciptakan.Pada saat ini manusia telah memperoleh dan memakai barang barang canggih,manusia mulai bekerja memakaibarang yang telah mereka dapat.Banyak orang yang memanfaatkan barang barangbekas seperti besi,baja dan lain lain untuk di jadikan alat dan benda modern.Pada Zaman Modern manusia banyak yang mempromosikan benda buatan mereka.Hari baik ini kita tidak perlu kesusahan untuk melakukan pekerjaan apapun karena sudah ada alat modern.
               
Zaman Kuno adalah Zaman sebelum benda modern di ciptakan oleh manusia.Pada Zaman dahulu semua benda belum terlihat baru atau masih kuno.Tetapi saat ini sudah berubah,perubahan Zaman kuno menjadi Zaman modern telah datang.Perubahan Zaman sangat berbeda karena dari benda benda dahulu menjadi benda benda baru atau modern.Alat-Alat modern kini banyak di pasarkan di beberapa tempat.
               
 Pada Zaman Modern manusia mulai membuat alat-alat canggih di  beberapa tempat.Semua masyarakat banyak yang membeli atau memakai barang canggih seperti HP,Laptop,dan barang barang modern lainnya.Kegunaan masing-masing barang berbeda- beda,maka setiap orang bisa memakainya sesuai kebutuhan.Seperti pula bila kita sedang menggunakan benda itu untuk mengetik atau menyimpan data kita.Benda benda canggih sangat membantu pekerjaan manusia setiap hari.
               
Kepada masyarakat,Zaman modern adalah Zaman yang sangat mendukung.Zaman modern ini kita bisa lebih mudah melakukan pekerjaan kita.Mari kita mengucapkan puji syukur  atas kelancaran acara.Terima kasih bagi semua masyarakat yang telah datang ke acara.Harapan saya masyarakat bisa lebih mendukung dengan adanya Zaman Modern.


Saya akhiri dengan ucapan
Assalamuallaikum w.w

0 komentar

Posting Komentar